PENGUMUMAN 
Nomor: 01/RSUD/2017
TENTANG
REKRUTMEN SDM RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN
JALUR PNS dan NON PNS
 
Dalam rangka memenuhi kebutuhan SDM di lingkungan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Provinsi Sumatera Selatan secara terbuka, dengan ini kami mengundang Warga Negara Indonesia untuk mengikuti seleksi:
  • Pengumuman Rekruitmen / Lowongan Kerja CPNS di Lingkungan Provinsi Sumatera Selatan
  • Pengumuman Rekruitmen  / Lowongan Kerja CPNS di Lingkungan Instansi Pemerintah lainnya di  Provinsi Sumatera Selatan
  • Masyarakat Umum

SELEKSI-RSUDPROV-SUMSEL2017-page-001SELEKSI-RSUDPROV-SUMSEL2017-page-002SELEKSI-RSUDPROV-SUMSEL2017-page-003SELEKSI-RSUDPROV-SUMSEL2017-page-004

WAKTU DAN TATA CARA PENDAFTARAN

  1. Pendaftaran dimulai tanggal 28 September 2017 dan ditutup pada tanggal 15 Oktober 2017 (telah diterima oleh panitia seleksi melalui PO.BOX)
  2. Surat lamaran dibuat diatas kertasbermaterai Rp. 6000d ditujukan Kepada Panitia Seleksi Terbuka RSUD Provinsi Sumsel, dimasukan dalamsampul tertutup (pada sampul sebelah kanan atas agar ditulis nama jabatand dan kode yang dilamar), dikirimkanmelalui PO. BOX 7777 Palembang 30000, dengan dilampirkan :

a. Daftar Riwayat Hidup.

b. Bagi PNS harus ad fotocopy sah keputusan pengangkatan dalam jabatanterakhir dan pangkat terakhir.

c. Bagi non PNS dilamirkan fotocopysurat pengalaman bekerja.

d. Fotocopy ijasah terakhir yang dilegalisisasi.

e. Fotocopy STR atau Asli Surat Keterangan jika STR dalam proses.

f. Surat pernyataan kesanggupan membuat SIP jika diterimadari proses seleksi.

g. Fotocopy transkrip nilai akademik yang dilegalisasi sesuai bidang/bagian masing-masing.

h. Fotocopy sertifikat pelatihan.

i. Fotocopy KTP.

j. Pas photo ukuran 4 x 6 berwarna sebanyak 2 lembar dengan ditulis nama dibalik pas photo.

k. Surat pernyataan tidak di PHK dengan tidk terhormat sebagai pegawai negeri, pegawai honerer atau sebagai pegawai swasta.

l. Fotocopy Surat Keterangan Sehat Jasmani, rohani dan bebas narkoba, pisikotopika, prekusor/zat adiktif lainya dari

Rumah Sakit Pemerintah.

m. Surat pernyataan dengan materai Rp. 6000 bahwa tidak di jatuhi sanki pidana penjara atau kurungan berdasarkan

keputusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum karena melakaukan tindak pidana.

n. Fotocopy Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang di legalisir oleh pihak berwenang.

Untuk memudahkanpemeriksaan berkas lamaran agar surat lamarandan lampirannya dijilid dimasukan kedalam sampul tertutup.

3. Informasi lebih lengkaptentang pengumuman ini dan informasi lainnya selama proses seleksi berlangsung bisa dilihat pada           website : dinkes.sumselprov.go.id

4. Pelamar hanya diperbolehkan melamar untuk 1 (satu) jabatan.

5. Untuk menjamin indepedensi dan profesionalitas dalam melakukan seleksi, maka proses rekrutmen dan seleksi dilakukan

oleh pihak independen yang ditunjuk yaitu Sansekerta Consulting Group sebagai konsultan pendampingan

          persiapan Manajemen Operasional Rumah Sakit (MORS) RSUD Provinsi Sumatera Selatan.

6. Seluruh pengumuman dan perkembangan tahapan seleksiakan disampaikanmelalui website : dinkes.sumselprov.go.id